Tekanan Darah Tinggi | Hipertensi - Salah satu penyakit yang sering diderita oleh masyarakat perkotaan adalah Darah Tinggi. Penyakit ini jika tidak ditangani dengan baik dan benar akan menyebabkan penyakit yang lebih berbahya lagi seperti stroke, serangan jantung, penyakit ginjal dan dapat menyebabkan kematian. Untuk itu bagi penderita Darah Tinggi haruslah memperhatikan jenis makanan yang dikonsumsi setiap hari. Pantangan Penyakit Darah Tinggi antara lain :
- Daging Kambing
- Daging Sapi
- Kikil
- Kerupuk Rambak
- Melinjo
- Tape Ketan
- Tape Singkong
- Jahe
- Lada
- Minuman Beralkhohol
- Minuman Bersoda
- Koro
- Petai
- Lamtoro
- Kopi
- Nangka
- Anggur
- Salak
- Pisang
- Durian
- Duku
- Nanas